Article Font Size
Small
Medium
Large

Lowongan Kerja Teller PT Bank Seabank Indonesia

LoQerja.com - PT Bank Seabank Indonesia atau lebih dikenal dengan nama Seabank adalah lembaga keuangan di Indonesia. PT Bank Seabank Indonesia adalah lembaga keuangan digital milik Sea Limited/Sea Group, perusahaan induk dari situs e-commerce Shopee dan penerbit game online Garena.  Saat ini membutuhkan tenaga kerja untuk menempati posisi sebagai:

TELLER (BRANCH BINTARO)
Deskripsi Pekerjaan
  1. Melayani kebutuhan Nasabah dalam memproses transaksi tunai dan non-tunai
  2. Mengelola uang tunai khasanah (cash in vault) secara harian
  3. Memastikan uang yang diterima telah sesuai dan transaksi diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
  4. Membuat dan bertanggung jawab terhadap laporan-laporan yang diperlukan dalam ruang lingkup Teller



Kualifikasi
  • Minimal S1 semua jurusan
  • Minimal 1 (satu) tahun pengalaman kerja sebagai Frontline di perbankan
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office
  • Memahami proses operasional dan ketentuan perbankan
  • Teliti, disiplin, jujur dan service oriented
  • Bersedia ditempatkan cabang SeaBank di Bintaro, Tangerang




Cara Mengirim Lamaran
Jika anda memiliki kualifikasi diatas, Kirimkan CV dan Lamaran anda Online


Follow Instagram @lokerbumn20